Pages

Minggu, 25 Januari 2015

The Story Of Mahasiswa Tingkat Akhir (Part 2)

Assalamualaikum ~~

Setelah cerita part satu ini mari lanjut lagi ke cerita berikutnya.
Masa-masa ujian kompetensi sudah selesai nih. Eh tapi sebentar, kalau kalian tanya ada yang sampai 3x remedial tetap gak lulus gak ? Jawaban saya 'Ada'. "Terus nasibnya gak boleh PKL dong ?" Boleh kok tapi PKL bersyarat, dia harus membuat makalah tentang topik yang dipilih sama dosen yang menjadi koordinator mata kuliah yang diujiankan. Ya namanya mahasiswa tingkat akhir ada aja perjuangannya. 

The Story Of Mahasiswa Tingkat Akhir (Part 1)

Assalamualaikum ~~

Long time no write.

Ada satu yang sebenarnya kepingin sekali saya tulis di sini, tentang pengalaman yang seharusnya sudah saya tulis hampir setahun yang lalu.Sesuai dengan judulnya yang saya ingin tuliskan adalah pengalaman saya menjadi Mahasiswa Tingkat Akhir. Berbagai cerita dan suasana hadir di masa-masa ini. Masa semester 5 dan 6 bagi tingkat Diploma. Bukan hal yang harus ditakutkan memang, tapi banyak di antara kami yang begitu mengkhawatirkannya. Pada tulisan kali ini saya akan menceritakan proses-proses (yang saya ingat) dalam menghadapi tikungan menuju wisuda.